Selamat Datang

di Website Resmi SMP PGRI 03 Malang

Pengantaran Mahasiswa Asistensi Mengajar 2022 Universitas Negeri Malang

Sebanyak sebelas Mahasiswa Universitas Negeri Malang gabungan Prodi Pendidikan Matematika, PJKR, Pendidikan Bahasa Indonesia, Bimbingan dan Konseling mengikuti Program Asistensi Mengajar UM 2022 di SMP PGRI 3 Malang

Peringatan HUT Republik Indonesia ke-77

Peringatan HUT RI ke-77 SMP PGRI 3 Malang berlangsung meriah.
Rangkaian acara dimulai sejak tanggal 15 – 17 Agustus 2022

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1444 H/2022 M

Dengan tema “Meningkatkan Cinta dan Meneladani Akhlakul Karimah Rasulullah SAW”

Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMP PGRI 3 Malang 2022/2023

SMP PGRI 3 Malang melaksanakan pesta demokrasi Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS SMP PGRI 3 Malang 2022/2023

Festival Bulan Bahasa SMP PGRI 3 Malang Tahun 2022

Bulan Oktober ditetapkan sebagai Bulan Bahasa dan Sastra Indonesia, dan bangsa Indonesia memperingatinya setiap tahun

Pementasan Drama Kolosal dalam Rangka Memperingati Hari Pahlawan

Drama kolosal dengan judul “Pertempuran 10 November oleh Arek-Arek Suroboyo” dalam rangka memperingati hari pahlawan yang diperankan oleh seluruh siswa kelas 8

Pelaksanaan Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS (LDKO) Masa Bakti 2022/2023

Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS (LDKO) Masa Bakti 2022/2023 dengan tema “Menciptakan Kepemimpinan OSIS yang Aktif, Kreatif, Berdaya, dan Berbudaya” dilaksanakan pada tanggal 26-27 November 2022

Tentang Kami

SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Oleh Bapak Drs. Gatot Priyono, M.Pd.

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh,
Selamat datang di website resmi SMP PGRI 3 Malang
Puji dan syukur kami haturkan ke hadirat Allat SWT, atas berkat, rahmat dan ridhoNya maka website SMP PGRI 3 Malang akhirnya bisa terwujud. Di era global dan pesatnya Teknologi Informasi ini, tidak dipungkiri bahwa keberadaan sebuah website untuk suatu organisasi, termasuk SMP PGRI 3 Malang, sangatlah penting. Wahana website dapat digunakan sebagai media penyebarluasan informasi-informasi dari sekolah, yang memang harus diketahui oleh stake holder secara luas. Disamping itu, website juga dapat menjadi sarana promosi sekolah yang cukup efektif. Berbagai kegiatan positif sekolah dapat diunggah, disertai gambar-gambar yang relevan, sehingga masyarakat dapat mengetahui prestasi-prestasi yang telah berhasil diraih oleh SMP PGRI 3 Malang. Terima kasih.

Lutvie van Rachman

“Here, we can learn many things from many difference teachers and staff. The students also thought me many things outside the lesson materials. Proud to be one of the big family of SPERIGA (SMP PGRI 3) 😊”

aby dynna

sekolah yang bagus dan terjangkau bagi masyarakat

Fino Pradana

Saya sangat merekomendasikan untuk ibu ibu dan bapak bapak yang mempunyai anak baru lulus sd supaya bersekolah di smp ini. Karena nenurut saya guru disini sangat profesional dan sangat berkompeten. Untuk itu jangan sia siakan peluang yang sangat bagus ini untuk memasukan putra dan putri bapak ibu sekalian kesekolah ini.